Download Stock Firmware Andromax E2 B16C2H Free (Original) - Di halaman ini kami akan membagikan link download official firmware andromax e2 terbaru sebagai bahan flash ponsel anda, file rom yang akan kami bagikan berbentuk file arsip zip atau rar.

Firmware Andromax E2 B16C2H Tested (QFIL)


Selain file firmware, kami juga membagikan tool flashing dan usb driver andromax e2 untuk memudahkan anda menyiapkan peralatan sebelum proses flashing dimulai.

Menginstal ulang firmware perlu dilakukan jika ponsel anda mengalami rusak seperti bootloop / stuck logo, terkena virus malware, sentuh kurang responsive, aplikasi berhenti (force close), lupa pola / sandi dan masalah software lainnya.

Spesifikasi Andromax E2

Display 4.5 inches, 480 x 800 pixels
OS Version Android 5.1 (Lollipop)
Sim Dual Sim, Dual Standby
Chipset Qualcomm Snapdragon 210
Cpu Quad-Core 1.3 Ghz
Storage 16 GB
Ram 1 GB
Camera 5 MP / 5 MP
Back to Content


Download Firmware Andromax E2 B16C2H (QFIL)


File Name: Firmware_AndromaxE2_Via_Qfill.rar
Flash Method: Using QFIL
File Size: 609 MB
Download Link: UploadHaven

Password: www.droid-id.com
Back to Content


Download Flashtool & USB Driver Andromax E2


Back to Content



Disclaimer:

Jangan lupa membuat cadangan file dan data di ponsel Anda sebelum mem-flash atau menginstall stock rom. Karena ini dapat membantu anda untuk memulihkan data pribadi jika terjadi kesalahan saat selesai flashing. Segala resiko yang terjadi setelah flashing kami tidak bertanggung jawab. jadi pastikan dengan benar kesamaan tipe dan chipset ponsel anda sebelum mengunduh firmware diatas.

Cara Flash Andromax E2 B16C2H Via QFIL


  1. Download dan ekstrak QFIL tools diatas.
  2. Download dan instal qualcomm usb driver. (lewati jika sudah terinstall driver)
  3. Download dan ekstrak firmware andromax e2 diatas.
  4. Matikan ponsel anda.
  5. Masuk ke Mode 9008 / EDL Mode dengan cara copy ke 4 file yg ada di folder "Switch EDL" ke sdcard. (jika gagal lakukan test point andromax e2)
  6. Sekarang sambungkan ponsel ke PC menggunakan kabel usb dan pastikan ponsel terdeteksi "Qualcomm HS-USB QDLoader 9008" di device manager komputer.
  7. Sekarang jalankan QFIL tool
  8. Pastikan ponsel juga terdeteksi di QFIL tool seperti gambar dibawah ini.
    QFIL tool
  9. Lakukan settingan di QFIL terlebih dahulu.
  10. Dibawah Select Build Type pilih "Flat Build".
    Select Build Type
  11. Kemudian dibawah Select Programmer klik "Browse".
    Select Programmer
  12. Lalu cari file "prog_emmc_firehose_8916.mbn" yang ada di dalam folder firmware dan klik Open
    prog_emmc_firehose_8916.mbn
  13. Kemudian klik "Load XML" akan muncul file "rawprogram_unsparse" atau "rawprogram()" klik Open di file tersebut kemudian akan muncul lagi file "patch0.xml" atau "patch()" klik Open lagi. 
    Load XML
    rawprogram
    patch0.xml
  14. Sekarang klik "Download" di QFIL dan proses flashing akan berjalan tunggu sampai selesai.
    Download Qfil
  15. Apabila proses flashing selesai akan ada pesan "Download Succeed" kemudian ponsel akan restart secara otomatis.
    Download Succeed QFIL
  16. Done.

Back to Content


#Catatan: 
  • Tool flashing diatas hanya untuk ponsel yang menggunakan chipset Qualcomm. tidak bisa digunakan untuk chipset lainnya.
  • Tool diatas hanya untuk mem-flash Split firmware / QFIL firmware.
  • Jika terjadi kegagalan dalam proses flashing dapat merusak ponsel Anda. jadi teliti dengan seksama sebelum proses flashing.
  • Jangan hentikan proses flashing karena ini dapat merusak ponsel anda. Apabila  proses flashing terganggu dan terhenti, cabut kabel USB dan sambungkan kembali seperti awal mengkoneksikan ke komputer sampai proses flashing berjalan kembali.